Chingu, rupanya 2016 ini banyak rookie yang akan ikut meramaikan dunia K-Pop. Dari rookie-rookie yang akan debut tersebut, ada 3 grup yang menurut netizen paling ditunggu dan diantisipasi debutnya. Siapakah mereka ini? Mungkin mereka sudah kamu tunggu debutnya? ini dia rangkumannya!
NCT dari SM Entertainment
Setelah SM Entertaiment menciptakan ide “New Culture Technology (NCT)” dari berbagai tim dari kota yang berbeda di dunia, SM juga bertujuan untuk memperluas kehadirannya di luar serta dalam negeri dengan mendebutkan boy grup satu ini.
Kabarnya, mereka akan segera didebutkan nih chingu, Selain itu SM juga sudah melakukan banyak promosi untuk Grup NCT ini, Kita tunggu saja ya~
Dari 101 trainee yang berasal dari 46 agensi di Korea, akhirnya telah diumumkan 11 konteskan cewek dari acara ‘produce 101’ tersebut. Kabarnya dedek-dedek gemas ini akan debut bulan April ini chingu. Rupanya cewek-cewek cantik dan berbakat dari acara ‘produce 101’ sudah ditunggu-tunggu nih. Wow!
Princess dari StarMusic Entertainment
Rupanya STARMUSIC Entertainment akan ikut meramaikan industri K-pop nih chingu, terungkap 6 gadis rookie yang akan mereka debutkan. Tanggal pasti buat debutnya belum ada sih. Tapi tahun ini akan jadi awal kemunculan mereka. Kita tunggu aja ya!
Grup mana nih yang paling kamu tunggu buat debut di tahun 2016 ini chingu?
Sumber: KpopMap