Kamis, Januari 16, 2025

Latest Posts

Ini Dia Nama Fan Club Resmi TXT

Boyband TXT akhirnya mengumumkan nama fan club resmi mereka. Nama ini diumumkan bertepatan dengan perilisan MV terbaru mereka yaitu ‘Cat & Dog’. Kalian bisa menyaksikan MV-nya di sini:

Berdasarkan pengumuman resmi dari BigHit Entertainment pada hari Kamis 25 April, mulai sekarang para penggemar TXT akan dipanggil dengan sebutan ‘YOUNG ONE’.

Karena angka ‘0’ dalam bahasa Korea disebut dengan ‘young’, maka nama fan club tersebut dapat diartikan sebagai, “Kami tidak ada (0), dan kemudian menjadi satu”. ‘YOUNG ONE’ dalam bahasa Korea artinya adalah “selamanya.” Jad, harapannya TXT dan juga para fans bisa selalu selamanya. Wow, so sweet ya.

Jadi, apakah kalian sekarang sudah resmi jadi bagian dari YOUNG ONE?

Sumber: (1)

Latest Posts

Don't Miss