Wonjin
Stage Name: Wonjin (원진)
Birth Name: Ham Won Jin (함원진)
Position: Vocalist
Birthday: March 22, 2001
Ia menjadi salah satu member yang juga ikut berkompetisi di “Produce X 101”. Wonjin memiliki kemampuan khusus untuk berbicara dalam bahasa Jepang. Selain itu, sebelum menjadi trainee Wonjin sudah pernah berakting di sederet film serta drama. Ia memulai karir sebagai aktor di usia 9 tahun.
Minhee
Stage Name: Minhee (민희)
Birth Name: Kang Min Hee (강민희)
Position: Vocalist
Birthday: September 17, 2002
Tak hanya bergabung di “Produce X 101”, Minhee juga berhasil masuk ke line up debut bersama X1 di ranking 10 pada episode final. Fakta menarik dari member ini, ia pernah bergabung dalam kelompok tari di Middle School Dance team bernama “Stawberry Milk.“
Hyeongjun
Stage Name: Hyeongjun (형준)
Birth Name: Song Hyeong Jun (송형준)
Position: Vocalist
Birthday: November 30, 2002
Hyeongjun menjadi salah satu trainee paling populer di “Produce X 101”. Di episode final, ia berhasil masuk ke ranking 4 dan debut bersama project boy group bersama Minhee dan 9 member lain. Ia dikenal dengan kemampuan dance yang berenergi!