Selasa, Desember 24, 2024

Latest Posts

Seventeen Puncaki Berbagai Chart Dengan Lagu Baru Mereka

Salah satu boy group terkenal yang debut dibawah naungan Pledis Entertainment, yaitu Seventeen diketahui memuncaki chart setelah lakukan pra-rilis lagu baru berbasa Jepang mereka.

Lakukan pra-rilis lagu baru berbahasa Jepang.

2 hari yang lalu, tepatnya tanggal 14 April 2021, boy group terkenal yang bernaung dibawah Pledis Entertainment yaitu Seventeen telah melakukan pra-rilis lagu baru.

Seventeen melakukan pra-rilis lagu baru berbahasa Jepang mereka yang berjudul ‘Hitori Janai’

Puncaki berbagai chart dengan ‘Hitori Janai’

Tak banyak menghabiskan waktu, setelah melakukan pra-rilis lagu yang berjudul ‘Hitori Janai’ Seventeen sukses memuncaki  posisi 1 di chart real-time pada Line Music.

Setelah itu, lagu baru berbahasa Jepang dari Seventeen tersebut telah meraih posisi 1 di chart real-time pada platform music AWA.

Kemudian lagu tersebut menempati posisi 1 di chart real time pada platform music Rakuten, mu-mo digital single serta chart iTunes dalam kategori Kpop.

Sementara itu, karena Seventeen baru melakukan pra-rilis untuk lagu ‘Hitori Janai’, lagu tersebut akan dirilis secara resmi bersamaan dengan rilisnya music video lagu tersebut pada tanggal 21 April.

Source: media Korea OSEN

Latest Posts

Don't Miss