Selasa, Desember 17, 2024

Latest Posts

Ternyata Ini Bahasa yang Digunakan Member WayV Kalau Mereka Lagi Mikir

WayV merupakan boyband yang bisa kita bilang merupakan group multibahasa. Kenapa multibahasa? Karena mereka terdiri dari member-member yang bisa berbicara lebih dari satu bahasa.

Seperti diketahui, WayV (威神 V, WeiShen V) adalah sub-unit keempat NCT yang berbasis di China, dan menjadikannya sub-unit pertama di NCT yang berbasis di luar Korea. WayV berada di bawah agensi eksklusif S.M Entertainment China, Label V dengan member yang terdiri dari Kun, Ten, WinWin, Lucas, Xiao Jun, Hendery, dan YangYang. Beberapa member bisa berbahasa China, Korea, bahkan bahasa lainnya.

Baca juga: Profil Dan Fakta WayV: Sub-Unit NCT Yang Berbasis Di China

Bahasa yang dipakai saat sedang mikir

Karena menguasai beberapa bahasa, kita mungkin jadi penasaran dengan bahasa apa yang mereka pakai saat mereka lagi mikir. Nah, untungnya, wartawan dari Teen Vogue pernah menanyakan hal tersebut. So, ini dia bahasa yang biasanya dipakai para member WayV saat mereka lagi mikir!

Hendery: Bahasa Kanton

foto via kpopmap.com

Yang Yang: Mandarin dan Inggris

foto via kpopmap.com

Ten: Thailand dan Inggris

foto via kpopmap.com

WinWin: Mandarin

foto via kpopmap.com

Kun: Bahasa Korea saat di Korea, bahasa Mandarin saat di China

foto via kpopmap.com

Lucas: Korea, Mandarin, dan bahasa Kanton saat sedang marah

foto via kpopmap.com

Xiaojun: “Pokoknya aku sering banget mikir” gitu katanya

foto via kpopmap.com

Sumber: (1)

Latest Posts

Don't Miss